Monday, November 4, 2013

7 RAHASIA AGAR ALLAH SEGERA MEMPERTEMUKAN DIRIMU DENGAN JODOH TERBAIK MU

Sucikan Hati Dari Penyakit Hati
Ketika jodoh gak datang-datang, Apa masalahnya?? Inilah 7 rahasia yang semoga jadi upaya hadirnya pertolongan ALLAH.
 
1. JANGAN-JANGAN ADA DOSA YANG SELAMA INI JADI PENGHALANG HADIR NYA JODOH :

Sehingga sebelum dosa itu ditaubati, ALLAH bakal nutup rapat2 pintu jodoh.

Maka langkah awal, ingat-ingat semua dosa, sesali, tangisi, Istighfari & janji jangan ulangi dosa itu lagi ...

Taubat sebener2nya taubat nashuha ..

2. DIAM-DIAM DO'A KAN SAHABAT MU AGAR DI PERTEMUKAN JODOH NYA :

Do'a mukmin bagi saudaranya secara diam-diam, akan di Aamiini malaikat & mantul ke diri kita.

3. MINTA DO'A2 ORANG KERAMAT (ORANG TUA) :
Kalo ortu sudah nangis dalam tahajudnya buat do'a kan anaknya, maka tinggal nunggu terkabulnya ....

4. TERUSLAH BERDO'A :

"Rabbii laa tadzarnii .. " (Ya ALLAH,jangan biarkan aku sendiri) "

Dan dengan Do'a2 yang berkaitan dengan Jodoh Dari Al-Qur'an,Hadits atau Tuntunan para 'Ulama ...
Kalo gak ngadu ke ALLAH, mau ke siapa lagi? Sambil nangis ...

5. PERBAIKI DIRI :

ALLAH akan ngasih jodoh baik bagi orang yang baik ...
Agar jodohmu baik, maka ALLAH gak bakal mempertemukan sebelum kau perbaiki diri ...


6. SEDEKAH :

Kalau ini mah udah gak usah ditanya lagi faedahnya, Segala masalah tuntas dengan sedekah yang ikhlas Segala hajat bakal terkabul ...

7. IKHTIAR DAN TAWAKAL:

Upaya yang ngotot, habis itu serahin pada-NYA ....

Usaha sebisa-bisanya, berserah sepasrah-pasrahnya, ALLAH yang Maha Menakdirkan ...

Insya ALLAH dengan 7 rahasia tersebut, ALLAH akan mempermudah jalan menuju pertemuan agung itu, insya ALLAH ...

Aamiin Yaa Rabbal'alamiin ...

SUBHANALLAH...

Semoga ALLAH istiqomahkan kita dalam beribadah dan tidak berbuat maksiat, dan semoga ALLAH pertemukan jodoh bagi yang sedang menanti jodoh, dan yang sudah dipertemukan jodoh semoga segera menikah dan yang menikah semoga jadi pasangan yang sakinah mawaddah warahmah. Aamiin.

(Cantumkan jika ada doa khusus agar kami para jamaah bisa mengaminkannya)

Silahkan Klik Like dan Bagikan di halamanmu agar kamu dan teman-temanmu senantiasa istiqomah dan bisa meningkatkan ketakwaannya kepada ALLAH SWT.

Ya ALLAH...

✔ Muliakanlah orang yang membaca tausiah ini
✔ Entengkanlah kakinya untuk melangkah ke masjid
✔ Lapangkanlah hatinya
✔ Bahagiakanlah keluarganya
✔ Luaskan rezekinya seluas lautan
✔ Mudahkan segala urusannya
✔ Kabulkan cita-citanya
✔ Jauhkan dari segala Musibah
✔ Jauhkan dari segala Penyakit,Fitnah,Prasangka Keji,Berkata Kasar dan Mungkar.
✔ Dan dekatkanlah jodohnya untuk orang yang membaca dan membagikan tausiah ini.

Aamiin ya Rabbal'alamin

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.